Jumat, 02 Juli 2010

Buah jatuh ga jauh dari pohonnya,,,nampaknya pepatah itu dialami oleh putra sang king of pop.
Prince Michael (13thn) putra  pertama dari Michael Jackson, mengalami kelainan kulit yang sama dengan sang ayah.

coba perhatikan kulit di sekitar area ketiaknya...(tertangkap o/ paparazi saat berenang disebuah pantai di Hawaii)

Sekadar informasi, vitiligo adalah gangguan berupa bintik-bintik keputihan yang muncul di kulit. Vitiligo terjadi akibat rusaknya sel pigmen, sehingga pigmen tidak terbentuk.

Prince Michael merupakan anak Michael Jackson dengan mantan istrinya Debbie Rowe. Selain Prince Michael, ada juga Paris Jackson yang lahir dari rahim Rowe.

Michael Jackson juga memiliki anak ketiga yaitu Prince Michael II atau dikenal sebagai Blanket. Blanket lahir dari seorang perempuan (ibu pengganti) yang tak diketahui identitasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Prima Radio 98.5 FM on Facebook

Prima Radio 98.5 FM on Facebook